We Make Everything

Informasi, Tip dan Trik, Berita, Kesehatan, Herbal, dan Puisi.

Puisi - Fananya Dunia

Karya : Yuni Santoso
Kehidupan ini hanyalah fana
Tak ada yang namanya keabadian
Semua akan kembali pada-Nya
Mempertanggung jawabkan
Segala sesuatu yang pernah dilakukan
Tak peduli sekaya apa dirinya
Tak peduli secantik apa dirinya
Tak peduli Sekuat apa dirinya
Pada akhirnya mereka hanya akan kembali menghadap-Nya
Jangan sombong bila kau kaya di dunia
Jangan sombong bila kau cantik di dunia
Jangan sombong bila kau punya segalanya di dunia
Karena pada akhirnya mereka akan kembali menghadap-Nya

Related Post

  • Puisi - Mimpi Karya : Tubagus Ridwan Jordy Semua terlihat gelap Memasuki kehampaan Satu titik cahaya Membawa sebuah harapan Me…
  • Puisi - Pujaan Hatiku Karya : Yuni Santoso Hei, Pujaan Hatiku Aku Ingin Engkau tahu Aku Sangat Menyayangimu Aku Sangat Mencintaim  Nam…
  • Puisi - Sepotong Ilmu Karya : Suciati Wulandari Belum, matahari belum menampakkan sinarnya Belum,  makhluk hidup belum semua terbang…
  • Puisi - Berhenti Bersedih Karya : Yuni Santoso Berhentilah bersedih! Berlalulah dari kesedihan yang engkau alami. Tataplah masa depanmu dan janga…
  • Puisi - Lihatlah Ke Langit Kawan Karya : Yuni Santoso Lihatlah ke langit kawan Dapatkah kau lihat harapan? Dapatkah kau lihat impian? Dapatkah kau lihat…
0 Komentar untuk "Puisi - Fananya Dunia"

 
Copyright © 2014 We Make Everything - All Rights Reserved
Template By Yusan